Jumat, 15 April 2016

Sekilas Tentang Dewan Ambalan Arundaya di SMK Negeri 8 Malang


Selamat pagi, Salam Pramuka!

Halo Kawan ...
Kali ini saya akan menjelaskan sedikit tentang Dewan Ambalan Arundaya di SMKN 8 Malang.

Logo Arundaya SMKN 8 Malang


Dibentuk tanggal 7 September 2013, Pramuka Arundaya kini telah memiliki sekitar 40 anggota dari 4 angkatan secara keseluruhan dengan Pemimpin Dewan Ambalan atau Pradana tahun ini Kak Alvian dari XI RPL B dan sebagai Pradana Putri Kak Martha dari X RPL C serta Dra. Roem Anjarwati sebagai Pembina.

Arundaya kini semakin dikenal di kancah Kota Malang, dimulai dari pembuatan jembatan selama kurang lebih 15 menit yang mengesankan Abah Anton hingga pelantikan Pramuka Garuda untuk beberapa anak yaitu Alfiecca Navalia Dzakiyyatuzzuhrah dari kelas XI MTR B, Muhammad Fahmi Rizal dari kelas XI MTR B, Rachmandita Prasentari Putri dari kelas XI MTR B, Farah Gita Nurani dari kelas XI MTR C, Sabrang Sapta Buana dari kelas XII MTR C, Marshanda Sukma Dwi Yanti dari XI RPL A, Alvian Pratama Putra Pambagio dari kelas XI RPL B, Ela Febiyanti dari kelas XI MTR A.

Hanya itu yang dapat saya tulis kali ini, jumpa lagi di lain waktu *smile*